Mungkin file temporay ini tidak seberapa menggangu aktivitas Surfing kita tetapi jika terlalu lama di simpan dan terus bertambah maka anda akan merasakan komputer anda menjadi lambat/Lemot ( Baca : Mengatasi Komputer Lambat ) nah oleh karena itu saya akan membagikan sedikit tips yang bisa membantu anda dalam menangani hal ini.
1.Hapus History Browser dan juga cache Cookies yang tersimpat di browser dengan cara :
Mozilla firefox dan Google Chrome Tekan → ctrl + shift + delete
Di Google Chrome |
Di Mozila |
2.Gunakan aplikasi Ccleaner
Jika anda ingin lebih tertarget dan lebih simple anda bisa gunakan aplikasi pembersih sampah bernama Ccleaner Aplikasi ini memiliki kegunaan khusus untuk membersihka history cache anda bisa download Gratis di sini
- Install kemudian buka software Ccleaner
- Setelah itu langsung jalankan saja software tersebut dengan menekan tombol 'Run Cleaner'